Sport72- FIFA atau Fédération Internationale de Football Association adalah federasi yang mengatur sepak bola dunia, Piala dunia biasanya diselenggarakan selama 4 tahun sekali kecuali di tahun 1942 dan 1946 karena adanya perang Dunia 2. Piala Dunia ada kompetisi Internasional dimana hanya tim yang memiliki kriteria tertentu yang bisa bergabung di Ajang Internasional ini. Tahap Kualifikasi ajang ini akan dimulai dalam kurun waktu 3 tahun sebelum piala dunia dilaksanakan.

Dari 20 Tournament piala dunia Brasil lah yang memimpin kemenangan , negara ini sudah menjuarai setidaknya 5 trofi disusul oleh Italia dan German sebanyak 4 trofi, Argentina, Prancis dan uruguay masing-masing 2 trofi serta Spanyol dan Inggris menjuarai 1 trofi. Ajang piala dunia adalah ajang paling banyak disaksikan oleh dunia bahkan melebihi Olimpiade. Pada tahun 2006 setidaknya ada 715juta penonton di seluruh dunia yang menyaksikan pertandingan pada final Piala dunia.
Awalnya Piala Dunia dimainkan di Glasgow tahun 1872 dimana tim pertama kali yang turut serta adalah Skotlandia melawan Inggris dan berakhir imbang yaitu dengan skor 0-0, Setelah itu permainan bola mulai tumbuh di berbagai belahan dunia pada abad ke-20, Kemudian sepak bola mulai dipertandingkan sebagai pertandingan yang resmi.
Kompetisi ini hanya diperuntukkan oleh pemain pemain amatir yang kala itu lebih ditunjukkan sebagai pertunjukan daripada pertandingan, pada olimpiade musim panas ditahun 1912 di Stolkholm Britania raya memenangkan medali emas.
Pada tahun 1930-1970 Tim yang memenangkan Ajang ini akan diberikan Coupe du Monde namun di tahun 1946 trofi tersebut pun diganti namanya menjadi Trofi Jules Rimet yang disebut untuk menghormati Jules Rimet President FIFA kala itu dan penggagas pertama untuk piala dunia. Diketahui pada tahun 1983 setelah Brasil berhasil memenangkan pertandingan untuk ke-3 kalinya trofi tersebut disimpan secara permanen oleh Brasil namun trofi tersebut dicuri dan tidak pernah ditemukan.

Oleh karena itu di tahun 1970 muncullah trofi baru dengan nama Trofi Piala Dunia FIFA yang dirancang oleh para ahli yang berasal dari beberapa negara berbeda, Diantara 53 model trofi yang ditampilkan kemudia para ahli FIFA memili trofi yang dibuat oleh Silvio Gazzaniga seorang pematung asal Italia, trofi yang iya buat memiliki tinggi 36cm dan berat 6.175kg atau setara dengan 13.6113.5 Pon dan terbuat dari 75% emas murni 17 karat dan bagian bawahnya di buat denan lapisan perunggu semimulia mirip dengan bentuk spiral.

Trofi ini memiliki makna '' Garis-garisnya menanjak naik dari dasar (trofi) menyerupai bentuk spiral, membentang untuk menahan dunia. Dari bentuk yang dinamis itu, muncul dua figur atlet yang sedang menghayati momen kemenangan ''
Comments